Back

Regular Courses

Showing 11-14 of 14 results

PHP & MySQL Fundamentals

PHP and MySQL merupakan kolaborasi antara bahasa pemrograman dan layanan database yang populer saat ini. Jumlah situs yang menggunakan PHP mencapai 78.9% (The Web Technology Surveys, 2019). PHP adalah bahasa pemrograman script server-side yang didesain untuk pengembangan web. Selain itu, PHP juga bisa digunakan sebagai bahasa pemrograman umum yang digunakan …

0
1
student
TypeCostStart DateRegisteredConfirmed
Read More

Knowledge Management Fundamentals

Knowledge Management adalah suatu rangkaian kegiatan yang digunakan oleh organisasi/perusahaan untuk mengindenfitikasi, menciptakan, menjelaskan dan mendistribusikan perngetahuan untuk digunakan kembali, diketahui dan dipelajari di dalam organisasi. Kegiatan ini biasanya terkait dengan objektif organisasi dan ditujukan untuk untuk mencapai suatu hasil tertentu. Knowledge Managemet dimana melibatkan 3 faktor utama yaitu people, …

15
24
students
TypeCostStart DateRegisteredConfirmed
Inhouse-14 Mei 2024 Badan Siber dan Sandi Negara1414
Read More

MySQL Fundamentals

Pengembangan web dinamis memerlukan database. Umumnya database yang dipilih oleh developer adalah MySQL. Per Juli 2019 relational database management system ini menempati peringkat terpopuler kedua setelah Oracle (DB-Engines, 2019). Data lain menunjukkan MySQL menempati peringkat pertama sebagai database yang paling banyak digunakan pada 2019 Stackoverflow Developer Survey. Administrasi database MySQL …

0
2
students
TypeCostStart DateRegisteredConfirmed
Read More

Linux Administration Fundamentals

Sistem operasi berbasis Linux merupakan pilihan utama untuk digunakan pada server. Pangsa pasar server Linux menurut mencapai 52,5% (W3Tech, 2019). Pangsa pasar Linux dikategorikan bagian dari Unix yang digunakan 70.1% server yang terdata. Linux dipilih karena stabil, reliabel, memiliki mekanisme keamanan yang baik, fleksibel, memiliki dukungan hardware yang beragam, dan …

7
10
students
TypeCostStart DateRegisteredConfirmed
OnlineRp 4.900.000,-12 Juni 202300
OfflineRp 5.900.000,-12 Juni 202300
Read More