Berbagai organisasi menghadapi tantangan dalam penerapan digital transformation, seperti kurangnya integrasi antara visi, misi, strategi, & proses bisnis, serta tata kelola data & sistem aplikasi yang masih silo, yang memperlambat adaptasi & efektivitas inisiatif digital (Hess et al., 2016; Vial, 2019). Pelatihan ini mencakup lima komponen utama digital transformation, yaitu Enterprise Architecture untuk membangun arsitektur organisasi yang mendukung konsistensi operasional; Business Process Simulation guna menguji proses bisnis; Data Science untuk menganalisis data & menghasilkan wawasan; Intelligent Systems & Infrastructures yang meningkatkan efisiensi & otomatisasi; serta Human Resources Capabilities yang berfokus pada kompetensi SDM dalam pengelolaan transformasi digital. Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan menguasai pemodelan arsitektur, simulasi proses bisnis, analisis data, infrastruktur cerdas, serta peningkatan kapabilitas SDM sebagai motor penggerak transformasi.
Course Features
- Lectures 4
- Quizzes 2
- Duration 1 hours
- Skill level All levels
- Language Indonesia
- Students 0
- Certificate Yes
- Assessments Yes
Online
- Start Date 6 November 2024
- End Date 6 November 2024
- Cost -
- Registered 1 Person
- Confirmed 0 Person Daftar